get app
inews
Aa Text
Read Next : Sholawat Annabi Shollu Alaih Lirik Lengkap dengan Arab, Latin, dan Terjemahan

6 Lafal Niat Puasa Ramadhan, Lengkap Tulisan Arab, Latin dan Terjemahan

Minggu, 10 Maret 2024 | 10:28 WIB
header img
6 versi lafal niat puasa Ramadhan yang bisa dipraktikkan. Foto/Ilustrasi

Keempat,
نَوَيْتُ صَوْمَ رَمَضَانَ

 Nawaitu shauma Ramadhāna

Artinya, “Aku berniat puasa bulan Ramadhan.”

Kelima,
نَوَيْتُ صَوْمَ غَدٍ مِنْ/عَنْ رَمَضَانَ

Nawaitu shauma ghadin min/'an Ramadhāna

Artinya, “Aku berniat puasa esok hari pada bulan Ramadhan.”

Lafal niat 4 dan 5 diambil dari dari Kitab I’anatut Thalibin.

Keenam,
نَوَيْتُ صَوْمَ الْغَدِ مِنْ هَذِهِ السَّنَةِ عَنْ فَرْضِ رَمَضَانَ

Nawaitu shaumal ghadi min hādzihis sanati ‘an fardhi Ramadhāna

Artinya, “Aku berniat puasa esok hari pada tahun ini perihal kewajiban Ramadhan.”

Redaksi niat nomor 6 ini dikutip dari "Kitab Asnal Mathalib". (Arni Sulistiyowati)

Editor : Maulana Salman

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut