get app
inews
Aa Text
Read Next : Kronologi Siswa SMK di Semarang Tewas Ditembak Versi Polisi, Berawal Melerai Tawuran

Membanggakan, Kota Semarang Raih Juara Umum Jambore Pendidikan Kesetaraan Jateng

Kamis, 18 Juli 2024 | 18:31 WIB
header img
Kota Semarang mencatat prestasi membanggakan dalam ajang Jambore Pendidikan Kesetaraan Tingkat Provinsi Jawa Tengah Tahun 2024 dengan predikat Juara Umum. (Foto: Dok)

Jambore Pendidikan Kesetaraan Tingkat Provinsi Jawa Tengah 2024 sendiri dilaksanakan di Wonder Park Tawangmangu, Kabupaten Karanganyar, pada 6 – 7 Juli lalu. Kegiatan tersebut diikuti total 350 peserta yang merupakan perwakilan dari 35 kota/kabupaten di Provinsi Jawa Tengah. PKBM Eagle School menjadi perwakilan kontingen Kota Semarang dan sukses memborong juara.

Kota Semarang melalui Eagle School berhasil memenangkan enam kejuaraan, yaitu Juara 1 Lomba Guru/Tutor Kreatif, Juara 2 Lomba Video Kreatif, Juara 2 Lomba Poster (putra), Juara 3 Lomba Hasta Karya P5, serta Juara Harapan 1 Lomba Poster (putri), yang membawa mereka pada status Juara Umum Jambore Pendidikan Kesetaraan Jawa Tengah Tahun 2024.

Masing-masing kategori lomba ini bertemakan seputar edukasi dan ramah lingkungan yang menguji kreativitas peserta didik serta guru pendamping.

Editor : Maulana Salman

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut