get app
inews
Aa Text
Read Next : Wasit Ahmed Al Kaf Sentil Timnas Indonesia usai Kena Sanksi FIFA: Jadilah Kuat, Tenang dan Cukup

Tak Jadi Pakai GBT, Laga Timnas Indonesia Vs Australia Digelar di Stadion Gelora Bung Karno

Selasa, 06 Agustus 2024 | 10:13 WIB
header img
Lafa Timnas Indonesia vs Australia di matchday kedua Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia dugelar d SUGBK. (Dok)

Dengan bermain di Jakarta, otomatis setidaknya ada 60 ribuan suporter yang memadati SUGBK. Kehadiran 60 ribuan suporter ini diharapkan dapat memberikan teror kepada Timnas Australia asuhan Graham Arnold.

Timnas Indonesia bakal menjalani laga-laga ketat di Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia. Sebab, lawan-lawan skuad Garuda masuk kategori mengerikan.

Skuad asuhan Shin Tae-yong tergabung bersama Jepang, Australia, Arab Saudi, Bahrain dan China. Di laga pertama yang berlangsung Jumat 6 September 2024 dini hari WIB, Timnas Indonesia tandang ke markas Arab Saudi.

Selanjutnya pada 10 September 2024, Timnas Indonesia menjamu Australia di SUGBK. Harapanya hasil maksimal dapat disabet Timnas Indonesia di dua laga awal demi membuka peluang lolos ke Piala Dunia 2026 atau melaju ke babak Keempat Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

Editor : Ahmad Antoni

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut