BMKG Prediksi Cuaca Ekstrem Terjang Indonesia saat Libur Nataru 2025, Terutama Wilayah Jawa
Senin, 02 Desember 2024 | 11:25 WIB
“Kami akan memperkuat tanggul, mengoptimalkan saluran drainase, serta meningkatkan pengawasan di wilayah rawan banjir dan longsor,” ujar Diana.
Komitmen ini menjadi wujud nyata sinergi antara BMKG dan Kementerian PU dalam menghadapi dampak perubahan iklim yang semakin nyata.
"Dengan kerja sama yang erat, diharapkan risiko bencana dapat diminimalkan, sehingga masyarakat dapat terlindungi dan pembangunan infrastruktur tetap berkelanjutan di tengah tantangan iklim yang terus berkembang,” pungkasnya. (Arni Sulistiyowati)
Editor : Maulana Salman