Pertamina Patra Niaga JBT dan Dinas Perdagangan Semarang Sidak Pangkalan LPG 3 Kg, Ini Hasilnya
PT Pertamina Patra Niaga Regional Jawa Bagian Tengah (JBT) bersama Dinas Perdagangan Kota Semarang serta Hiswana Migas melakukan sidak pangkalan LPG 3 kg.