Contoh Kalimat Perintah Berdasarkan Jenisnya, Lengkap dengan Pembahasannya

Ami Heppy S/NET Semarang
Contoh kalimat perintah dalam kehidupan sehari-hari berdasarkan jenisnya. (Ist)

Contoh Kalimat Perintah Berdasarkan Jenisnya

1. Contoh Kalimat Perintah Biasa

- Rapikan tempat tidur setelah bangun!
- Segera berangkat sekolah!
- Bersikaplah yang sopan!
- Angkatlah jemuran itu!
- Kerjakan tugas sekolahmu sekarang juga!

2. Contoh Kalimat Perintah Ajakan

- Ayo kita makan di restoran!
- Mari kita bersihkan ruangan ini!
- Ayo kita berangkat sekarang!
- Ayo pakai masker!
- Mari kita hidup bahagia!

3. Contoh Kalimat Perintah Larangan

- Jangan mencuri!
- Dilarang berjualan di sini!
- Dilarang merokok di area ini!
- Jangan berisik!
- Dilarang menginjak rumput ini!

4. Contoh Kalimat Perintah Sindiran

- Bersih sekali kamarmu! (memiliki maksud kamarnya sangat kotor).
- Pergi dan minta maaf jika kamu masih punya urat malu!
- Andai di sini ada kursi, pasti aku bisa duduk!
- Tulisanmu sangat bagus seperti ceker ayam!
- Enak sekali masakan buatanmu! (memiliki maksud makanannya tidak enak).

Editor : Sulhanudin Attar

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network