Menurut Imam al-Adzra’i, yang dimaksud malam Ramadan hanya bagi orang yang siangnya hendak melaksanakan salat Jumat (malam Jumat). Namun demikian, pendapat yang lebih kuat adalah berlaku bagi setiap malam, tidak terbatas pada malam Jumat.
Bacaan Niat Mandi Malam Ramadan Berikut niat mandi sunnah di malam bulan Ramadan:
نَوَيْتُ أَدَاءَ اْلغُسْلِ اْلمَسْنُوْنِ لِيْ فِيْ هَذِهِ اللَّيْلَةِ مِنْ رَمَضَانَ لله تَعَالَى
Nawaitu adâ’al ghuslil masnûni lî fî hadzihil lailatil min romadh lillâhi ta’âlâ.
Artinya: Aku berniat menjalankan mandi yang disunnahkan kepadaku pada malam ini di bulan Ramadhan karena Allah Ta’ala.
(Arni Sulistiyowati)
Editor : Maulana Salman
Artikel Terkait