35 Potensi SAR Pantura Barat Ikuti Uji Kompetensi, 1 Personel Gagal

Ahmad Antoni
Uji kompetensi bagi potensi SAR wilayah Pantura Barat. (Dok Basarnas)

"Kami senang uji kompetensi ini digelar Basarnas di wilayah kerja kami dan semoga Hasil uji kompetensi ini dapat menjadi dasar bagi kami untuk dapat memaksimalkan peran serta teman-teman potensi SAR dalam setiap operasi SAR. Sehingga dalam pelaksanaan operasi SAR tidak terjadi kesalahan akibat personil yang tidak berkompeten,” katanya.

Uji kompetensi zona MFR ini diikuti oleh 35 peserta dari berbagai wilayah pantura barat seperti Pekalongan, Pemalang, Tegal dan sekitarnya. Sedangkan materi yang diuji adalah Uji Kompetensi Praktek Bantuan Hidup Dasar (Resusitasi Jantung Paru/RJP) dan Pemeriksaan Fisik. 

"Dari 35 peserta, ada 1 yang kami nyatakan belum layak lulus uji dan semoga di lain kesempatan dia bisa mengikuti uji kompetensi lagi. Untuk yang lulus kami ucapkan selamat dan semoga hasilnya bisa bermanfaat bagi diri sendiri dan juga bagi masyarakat,” ujarnya.
 



Editor : Ahmad Antoni

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network