Berikut Ini Bacaan Doa 10 Muharram Hari Asyura dan Keutamaannya

Kastolani Marzuki
Ilustrasi membaca doa setelah sholat dhuha (foto: iNews id/ist)

Selain itu, bulan-bulan haram adalah bulan yang mulia, dan puasa di dalamnya juga disyariatkan karena ada riwayat yang secara eksplisit mensyaratkan hal itu. Imam Ahmad dalam Musnad-nya, serta Imam Abu Daud dan Imam Ibnu Majah dalam kitab Sunan mereka.

Dikutip dari laman PISS-KTB, Imam al-Muhadditsin Ibnu Hajar Al-‘Asqolany dalam syarah Al-Bukhari mengatakan: “(ada) beberapa kalimat (dzikir) yang barang siapa membacanya pada hari ‘Asyura, maka hatinya tidak akan mati.”

Doa Asyura 10 Muharram dari Kitab Kanzunnajah Wassuruur Fil Ad’iyah Allatii Tasyrahushshuduur karya Syeikh Abdul Hamid bin Muhammad Ali Al Quds (wafat tahun 1363 H) terdapat di halaman 20 s/d 24 dan 42 s/d 46.

Sebelum membaca doa asyura 10 Muharram, dianjurkan untuk membaca dzikir yang diniatkan untuk mengharap keberkahan seperti yang telah dilakukan para Salafus Sholihiin. 

Disebutkan dalam kitab I’anatu al-Tholibin. Al-Allamah al-Dairobi dan Sayid Muhammad al-Amir menukil keterangan Imam al-Ajhuri yang mengatakan bahwa “Barang siapa yang pada malam atau hari asyura’ membaca wirid hasbunallah 70 kali Insya Allah sepanjang tahun akan dilindungi oleh Allah dari musibah dan hal yang buruk.

Editor : Sazili MustofaEditor Jakarta

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network