Viral Sejumlah Kota di Jawa Tengah Diprediksi Terkena Gempa Megathrust, Ini Penjelasan BMKG

Binti Mufarida
BMKG memastikan bahwa informasi sejumlah kota di Jawa Tengah diprediksi terkena gempa megathrust tidak benar alias hoaks. (foto BMKG)

“Kami mengimbau masyarakat untuk tidak mudah percaya pada informasi yang bersumber dari pihak-pihak yang tidak resmi dan tidak bertanggung jawab,” kata BMKG.

BMKG juga mengingatkan masyarakat agar tetap waspada dan mengikuti instruksi dari pemerintah setempat dalam penanganan bencana. Namun, masyarakat tidak perlu panik terhadap berita yang belum jelas kebenarannya.

“Mari kita bersama-sama melawan penyebaran hoaks demi menjaga ketenangan dan keamanan masyarakat,” tulis BMKG.
 



Editor : Ahmad Antoni

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network