Bung Towel Geram ke STY usai Timnas Indonesia Dihajar Jepang: Jika Anda Masih Punya Malu, Mundurlah

Ramdani Bur
Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong. (Foto: PSSI)

“Terlalu mahal, buang-buang waktu dan sulit berharap dengan taktik monoton parkir bus ala STY. Sementara pemain naturalisasi terus berdatangan. #styout,” tegas Bung Towel.

Meski begitu, peluang Timnas Indonesia lolos Piala Dunia 2026 masih terbuka. Dari lima laga sisa yang dimiliki Timnas Indonesia, tiga di antaranya digelar di kandang sendiri.

Hingga matchday kelima Grup C, Timnas Indonesia memang terbenam di juru kunci dengan tiga angka. Namun, Timnas Indonesia hanya terpaut tiga angka saja dari Australia di posisi dua, atau batas akhir tim yang lolos otomatis ke Piala Dunia 2026.

PSSI sendiri menargetkan Timnas Indonesia finis di posisi empat Grup C. Jika finis di posisi tiga atau empat, Timnas Indonesia akan melanjutkan perjuangan di babak keempat Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
 

Editor : Ahmad Antoni

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network