Ini Daftar Pangkalan Resmi Gas Elpiji 3 Kg di Kota Semarang, Lengkap dengan Alamatnya

Ahmad Antoni
Ilustrasi pembelian gas elpiji 3 kg di pangkalan resmi. (Foto: Aldhi Chandra Setiawan)

SEMARANG, iNewsSemarang.id – Berikut ini lokasi pangkalan gas elpiji 3 kg di wilayah Kota Semarang serta cara cek pangkalan resmi gas elpiji 3 kg terdekat dari Pertamina.

Kelangkaan gas elpiji 3 kg sempat terjadi hampir di berbagai wilayah di Indonesia menyusul keputusan pemerintah terkait regulasi pembeliannya per 1 Februari 2025.

Namun warga Kota Semarang tak perlu khawatir mencari gas melon ini karena ada cara mencari pangkalan resmi terdekat.

Cara mencari pangkalan resmi gas elpiji 3 kg Pertamina terdekat:

1. Buka laman https://subsiditepatlpg.mypertamina.id/infolpg3kg
2. Kemudian, klik tanda panah yang berada pada kolom Lokasi Pangkalan Terdekat
3. Cari lokasi pangkalan terdekat lokasi Anda yang ditampilkan pada layar
4. Klik ikon rute untuk menampilkan lokasinya

Editor : Ahmad Antoni

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network