get app
inews
Aa Text
Read Next : Kakanwil Kementerian Hukum Jawa Tengah Serahkan Perlindungan KI Tugu Biawak Viral ke Bupati Wonosobo

Tak Peduli Turun Sampai ke Pusar, Tren No Bra Rame Dikampenyekan Artis Hollywood

Sabtu, 25 Juni 2022 | 22:02 WIB
header img
Kristen Stewart. (Foto: Reuters)

Ahli Kesehatan Payudara dr Cassann Blake menerangkan bahwa mengenakan bra tidak memengaruhi risiko payudara kendur atau yang dalam dunia medis disebut dengan istilah 'breast ptosis'. 

"Pakai atau tidak pakai bra tidak akan membuat payudara kendur. Penggunaan bra juga tidak akan mengubah bentuk payudara," kata dr Blake pada Cleveland Clinic. 

Ia menambahkan, dipersilahkan bagi setiap perempuan untuk mau pakai atau tidak, selama itu dirasa paling nyaman. Artinya, jika tidak pakai bra itu keputusan yang membuat Anda nyaman, lakukan karena itu tidak apa-apa. 

"Jika Anda merasa bra diperlukan untuk menopang payudara, maka bra tanpa kawat mungkin akan menjadi pilihan yang tepat. Kembali, itu tergantung kepada nyaman tidaknya Anda," kata dr Blake. 

Dokter Blake pun meyakinkan bahwa mengenakan bra atau tidak memakai bra itu tak akan berdampak pada risiko kanker payudara.

Editor : Agus Riyadi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut