get app
inews
Aa Text
Read Next : Diikuti Ratusan Peserta, Lomba Mancing Bupati Cup II Jadi Sarana Mengenalkan Wisata di Kendal

Kolam Dipenuhi Ikan Berbobot 3 Kg, Lomba Mancing Dibanjiri Peserta

Sabtu, 06 Agustus 2022 | 17:05 WIB
header img
Kemeriahan lomba mancing Piala Bupati Kendal di Resto Kendedes Rowosari.(inewssemarang/Agus)

Acara ini dihadiri Bupati Kendal Dico M Ganinduto bersama dengan Kapolres Kendal AKBP Jamal Alam, Dandim Kendal Letkol Inf Misael Marthen Jenry Polii, Wakil Ketua DPRD Kendal Annurrochim dan Ketua Kadin Kendal Cahyanto.

Bupati Kendal Dico M Ganinduto mengatakan, lomba mancing Piala Bupati Kendal yang digelar merupakan upaya dalam mempromosikan Kabupaten Kendal ke masyarakat luas. 

Lomba ini, lanjutnya, juga sebagai upaya dalam menggeliatkan kembali perekonomian masyarakat. 

"Karena ini digelar di restoran, lomba ini juga sebagai penyemangat para pelaku usaha agar ke depan lebih mengembangkan lagi usahanya," katanya.

Dirinya menegaskan akan terus mensupport kegiatan ini dan berharap agar ke depan dapat diselenggarakan lebih besar lagi.

Editor : Agus Riyadi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut