Kumpulan Contoh Teks Prosedur Kompleks Beserta Strukturnya

Kumpulan contoh teks prosedur kompleks yang akan diulas dalam artikel ini bisa menjadi referensi belajar para siswa dalam memahami soal Bahasa Indonesia.
Secara sederhana, teks prosedur kompleks adalah salah satu jenis teks prosedur yang memuat langkah-langkah melakukan atau membuat sesuatu secara rinci.
Yang membedakan teks prosedur kompleks dengan jenis teks prosedur lainnya yakni bahwa teks prosedur kompleks ini memiliki langkah yang lebih banyak dan lebih rumit.
Sedangkan untuk struktur teks prosedur kompleks tidak jauh berbeda dengan teks prosedur lainnya. Yakni terdiri atas judul, tujuan, material atau bahan, serta langkah-langkahnya.
1. Contoh Teks Prosedur Kompleks tentang Membuat Channel YouTube
Cara Membuat Channel YouTube
Youtube merupakan salah satu platform media sosial yang banyak digemari masyarakat. Tak hanya sekadar biasa menonton video, kamu juga bisa menghasilkan uang dari YouTube. Untuk bisa memiliki pendapatan dari YouTube, hal pertama yang harus kamu lakukan membuat channel YouTube-mu sendiri. Berikut ini langkah-langkahnya:
2. Contoh Teks Prosedur Kompleks tentang Cara KTP Elektronik
Cara Membuat KTP Elektronik (E-KTP)
Kartu Tanda Penduduk (KTP) Elektronik atau E-KTP merupakan dokumen kependudukan yang memuat sistem keamanan/pengendalian baik dari sisi administrasi maupun teknologi informasi dengan berbasis pada database kependudukan nasional.
E-KTP ini wajib dimiliki oleh penduduk Indonesia yang telah berusia 17 tahun ke atas atau sudah kawin. Berikut ini cara membuat E-KTP yang perlu kamu ketahui.
Nah, itulah contoh teks prosedur kompleks yang sangat berguna bagi siswa sebagai bahan belajar memahami pelajaran Bahasa Indonesia.
Editor : Sulhanudin Attar