Kantongi Karakter Bermain, Asnawi Mangkualam Siap Redam Agresivitas Kapten Thailand
Kamis, 29 Desember 2022 | 11:18 WIB
![header img](https://img.inews.co.id/media/600/files/networks/2022/01/27/99054_asnawi-timnas.jpg)
Asnawi ingin Timnas Indonesia punya mental baja melawan juara bertahan Thailand. Sebab sang lawan kini sudah mencetak sembilan gol di Piala AFF 2022 tanpa pernah kebobolan.
"Besok (hari ini), saya siapkan mental saja, siapa yang kuat dia menang," pungkasnya.
Saat ini Timnas Indonesia menduduki posisi kedua klasemen sementara Grup A dengan enam poin dari dua pertandingan. Skuad Garuda berada di bawah Thailand dengan perolehan poin sama. Namun Gajah Perang unggul selisih jumlah gol.(mg arif)
Editor : Maulana Salman