Jateng Fair 2025 Resmi Ditutup: Pengunjung Capai 99 Ribu Orang, Nilai Transaksinya Rp4,5 Miliar
Penyelenggaraan Jateng Fair 2025 di Kawasan PRPP Kota Semarang resmi ditutup oleh Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Jateng, Sumarno, Minggu, 6 Juli malam.