Lantik Pejabat Manajerial dan Non Manajerial, Kakanwil Kemenkum Jateng Harapkan Bekerja Proporsional
Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum Jawa Tengah, Heni Susila Wardoyo mengharap pada Pejabatnya untuk bekerja secara profesional dan proporsional.