Flora dan Fauna Tersebar di Seantero Jagat, Ini Pemicunya

Rifqa Nisyardhana , Okezone
Ilustrasi/Xplorea

JAKARTA, INewsSemarang.id – Sebutan lain dari jenis tanaman dan hewan yang hidup di bumi adalah flora dan fauna, kedua istilah ini diambil dari bahasa Latin. Untuk penggolongan jenisnya atau proses klasifikasi flora fauna sangat ditentukan oleh wilayah.

Oleh karenanya, kita bisa menjumpai beragam jenis atau diversitas flora dan fauna di seluruh penjuru dunia. Alasan yang memicu tersebarnya flora dan fauna, mencakupi faktor alam, sumber daya, dan iklim tempat tinggal.

Ilmu biogeografi adalah bidang studi yang menitikberatkan kajian soal penyebaran flora dan fauna, menurut situs online Lotusarise. Studi ini membahas korelasi antara geografi dan makhluk hidup. 

Penyebab Penyebaran Flora di Bumi

Ada sejumlah faktor yang mempengaruhi persebaran flora yang mencakup: 

1.Faktor edafik

Sifat-sifat tanah atau edafik turut menjadi alasan yang mempengaruhi penyebaran flora. Misalnya unsur hara tanah, tekstur tanah, struktur tanah, keasaman dan kebasaan, dan sifat tanah.

2. Faktor iklim

Persebaran flora salah satunya dipicu oleh faktor iklim, meliputi sinar matahari, suhu, kelembaban, curah hujan, dan tanah.

Editor : Agus Riyadi

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network