Daftar 10 Kota Terpanas di Indonesia Tahun 2024, Suhu Semarang Sama Seperti Jakarta

Komaruddin Bagja
Ada beberapa kota besar yang dikategorikan sebagai kota terpanas di Indonesia menurut Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG). Foto Ilustrasi

JAKARTA, iNewsSemarang.id – Berikut ini daftar 10 Kota Terpanas di Indonesia Tahun 2024. Perubahan iklim global yang semakin nyata berdampak pada Indonesia dalam menghadapi tantangan baru dengan meningkatnya suhu di beberapa kota utamanya. 

Tahun ini, tercatat ada sepuluh kota yang suhunya melampaui rata-rata nasional. Dari Tangerang Selatan hingga Surabaya, suhu yang tinggi ini bukan hanya sekadar angka, tetapi juga dari fenomena alam yang terjadi. 

Dilansir iNews.id dari BMKG, berikut ini 10 Kota Terpanas di Indonesia Tahun 2024:

10 Kota Terpanas di Indonesia Tahun 2024

1.  Nanga Pinoh, Kalimantan Barat

Nanga Pinoh termasuk salah satu kota di Kalimantan Barat yang tercatat mengalami suhu tertinggi yakni 35,1 derajat celcius. 

2. Sumbawa, Nusa Tenggara Barat
  
Di Sumbawa Nusa Tenggara Barat suhu mencapai 35 derajat celcius. 

3. Tangerang Selatan, Banten

Kota ini mencatat suhu 35 derajat celsius di Tangerang Selatan, Banten.

4. Kemayoran, Jakarta

Bersumber dari Balai Besar Meteorologi Klimatologi Dan Geofisika Wilayah II tepatnya di Kemayoran Jakarta Pusat suhu mencapai 34,8 derajat celcius. 

5. Semarang, Jawa Tengah

Sama seperti Jakarta, Kota Semarang mencatat suhu 34,6 derajat celsius. Semarang adalah kota pelabuhan penting dan suhu tinggi ini dapat mempengaruhi banyak aktivitas di kota, termasuk pariwisata dan perdagangan.

Editor : Ahmad Antoni

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network