Kegiatan ini dipelopori oleh Himmatul Ulya Dosen Pendidikan IPS Unnes, Dosen Ilmu Politik Unnes Siti Muslikhatul Ummah, Dosen PIPS Unnes Restu Ayu Mumpuni, Dosen Sosant Unnes Nugraheni Arumsari.
Ketua Muslimat NU Kecamatan Sayung Demak Latifa Fatoni menyebut kegiatan sengaja digelar untuk memberikan literasi kepada anggotanya.
“Kami ibu-ibu Muslimat sangat tertarik tentang isu hoaks dan ingin mengetahui lebih lanjut cara menghadapinya,” kata dia.
Pada kegiatan itu juga digelar penandatanganan kerjasama antara Pimpinan Anak Cabang (PAC) Muslimat Sayung dengan Pendidikan IPS FISIP Unnes.
Editor : Maulana Salman
Artikel Terkait