Sehingga penanganan masalah banjir dan rob menjadi prioritas mendesak yang harus diutamakan oleh Pemkot Semarang. Diharapkan pemerintah dapat membangun rasa nyaman, aman, dan damai sehingga dapat menurunkan konflik sosial di wilayah yang terdampak banjir dan rob.
Sementara itu, Ketua DPRD Kota Semarang Kadarlusman berharap kepada masyarakat agar lebih fokus di wilayah mereka.
"Saya mengajak seluruh warga Semarang untuk memberikan masukan yang berarti kepada lembaga legislatif dan pemerintah kota. Masukan yang bisa membawa manfaat, menjadikan kota Semarang lebih baik dan nyaman," ujarnya.
Editor : Ahmad Antoni
Artikel Terkait