Catat! Ini Kisi-kisi SKB CPNS 2024 Resmi dari Kemenpan-RB

Aditya Pratama
Ilustrasi Tes CPNS (Foto: Antara)

4. Fasilitator Pemerintahan

Kemampuan Umum:

- Pancasila dan Undang-Undang Dasar 1945

- Macam Sistem Pemerintahan di Indonesia

- Wawasan Nusantara/Kesadaran Nasional

 

Kemampuan Khusus:

- Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah

- Peraturan Pemerintah Nomor 12 Tahun 2017 tentang Pembinaan dan Pengawasan Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah

- Peraturan Pemerintah Nomor 18 Tahun 2016 tentang Perangkat Daerah

 

5. Perencana Ahli Pertama

Kemampuan Umum:

- Teknis Perencanaan Pembangunan Tingkat Dasar

 

Kemampuan Khusus:

- Perencanaan Pembangunan Bidang Ekonomi Tingkat Dasar

- Perencanaan Pembangunan Bidang Sosial Tingkat Dasar

- Perencanaan Pembangunan Bidang Spasial Tingkat Dasar

 

6. Penjaga Tahanan

Kemampuan Umum:

- UUD 1945, UU HAM, UU ASN

 

Kemampuan Khusus:

- UU Pemasyarakatan, KUHP, KUHAP, Permenkumham Tata Tertib Lapas dan Rutan, Permenkumhan

Pengamanan Lapas dan Rutan, Permenpan JF Pengaman Pemasyarakatan

- UU Narkotika, Instruksi Presiden Republik Indonesia Nomor 2 Tahun 2020 tentang Rencana Aksi

Nasional P4GN Tahun 2020-2024

 

7. Penyuluh Hukum Ahli Pertama

Kemampuan Umum:

- Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia 1945

- Pancasila

- Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2023 tentang Kitab Undang-Undang Hukum Pidana

- Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2023 tentang Aparatur Sipil Negara

- Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2009 tentang Pelayanan Publik

 

Kemampuan Khusus:

- Undang-Undang Nomor 16 Tahun 2011 tentang Bantuan Hukum

- Arbitrase dan Alternatif Penyelesaian Sengketa

- Dasar-dasar konsultasi hukum

- Dasar-dasar komunikasi publik

- Dasar-dasar komunikasi dialogis

- Substansi hukum

- Struktur hukum

- Budaya hukum

- Dasar-dasar sosiologi hukum

- Perkawinan

- Hukum Perjanjian

- Kewarganegaraan

- Metode dan pendekatan penyuluhan hukum

- Tugas dan fungsi Penyuluh Hukum

Demikian ulasan kisi-kisi SKB CPNS 2024 yang diterbitkan Kemenpan-RB dan bisa dipelajari sekaligus persiapan untuk menghadapi tes SKB. Semoga sukses! (Arni Sulistiyowati) 

Editor : Maulana Salman

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network