STY Balas Tudingan Pakai Buzzer: Apakah Tujuanmu Ingin Menghancurkan Sepak Bola Indonesia?

Andika Rachmansyah
Matan Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong. (Foto: Aldhi/MPI)

 "Saya kembali tanpa berkomentar apapun karena saya mencintai Indonesia dan sepak bola Indonesia. Namun, beberapa media Indonesia masih menyebarkan cerita yang tidak benar," ungkapnya.

"Saya ingin menegaskan sekali lagi bahwa tidak ada satu pun dari rumor yang beredar saat ini yang benar. Jika situasi seperti ini terus berlanjut, maka lain kali tidak akan berakhir semudah ini," tegasnya. 

Shin Tae-yong juga mempertanyakan tujuan dari pihak-pihak yang terus menyerangnya dengan berita tidak benar. Ia merasa heran dengan maksud dan tujuan dari serangan tersebut. 

"Terakhir, saya ingin bertanya kepada mereka yang menyerang saya dengan cerita tidak benar. Apakah tujuanmu ingin menghancurkan kehormatan yang telah sepak bola Indonesia dan saya raih? Apakah itu akan membantu sepak bola Indonesia?," ujarnya.
 

Editor : Ahmad Antoni

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network