Terungkap! Alasan Jens Raven Mau Gabung Bali United Ternyata Gegara Sosok Ini

Andika Rachmansyah
Jens Raven resmi gabung Bali United. (Foto: Instagram/@baliunitedfc)

Ya, dua asisten Jansen itu memang bukan sosok kacangan. Kedua memiliki CV yang juga mentereng. Pander merupakan mantan asisten pelatih PEC Zwolle di musim lalu, sementara Talan mantan asisten Almere City. 

Tak pelak jika Raven menerima pinangan dari Serdadu Tridatu. Adaptasinya pun diprediksi tidak akan begitu sulit karena ketiga sosok di atas merupakan juru taktik yang berasal dari Belanda.

Nantinya, Raven akan mengisi slot pemain U-23 untuk mengarungi Super League 2025/2026. Kehadiran bomber Timnas Indonesia U-23 ini diharapkan dapat memberikan kontribusi positif untuk Bali United.



Editor : Arni Sulistiyowati

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network