get app
inews
Aa Read Next : Eks Menpora Imam Nahrawi Bebas Bersyarat dari Lapas Sukamiskin, Wajib Lapor ke Bapas

Menpora Puji Militansi Timnas Indonesia U-16 Usai Kalahkan Myanmar

Kamis, 11 Agustus 2022 | 10:32 WIB
header img
Aksi penyerang Timnas Indonesia U-16 Nabil Asyura saat menghadapi Timnas Myanmar, Selasa (10/8/2022). foto : PSSI

Menurutnya, semangat para pemain masih tetap hidup dan mereka tidak kehilangan konsentrasi serta emosional. Walaupun terlihat begitu skor berimbang 1-1, Myanmar sudah bertahan total dan cenderung mengulur waktu.

“Bagusnya anak-anak tidak kehilangan fokus. Saya ingin menyampaikan selamat kepada para peman timnas kita dan juga selamat kepada coach Bima Sakti,” katanya.

Para pemain diharapkan bisa menjaga kebugarannya , sebagai persiapan dalam menghadapi pertandingan final melawan Vietnam, yang juga lolos k final setelah mengalahkan Thailand 2-0 di semifinal.

“Kita berharap saat final melawan Vietnam anak-anak sudah pulih kembali (recovery) . Kepada seluruh masyarakat Indonesia terima kasih atas dukungannya,” pungkasnya. (mg arif)

Editor : Maulana Salman

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut