get app
inews
Aa Read Next : 2 Desa di Demak Masih Tergenang Banjir

Terdampak Banjir, KA Blambangan Ekspres Berhenti dan Berangkat di Stasiun Alastua

Kamis, 14 Maret 2024 | 11:52 WIB
header img
Penampakan bangunan depan Stasiun Semarang Tawang Terendam Banjir. (Ant)

Adapun yang mengalami perubahan adalah KA Blambangan ekspres no 186 pemberangkatan dari Semarang Tawang Bank Jateng pukul 18.15 dan KA Blambangan ekspres kedatangan di Semarang Tawang Bank Jateng pukul 06.05 WIB.

Perubahan pola operasi atau pemindahan Stasiun keberangkatan dan kedatangan KA Blambangan ekspres ini dilakukan sampai kondisi Stasiun Semarang Tawang Bank Jateng sudah tidak terimbas Banjir lagi.

"Kami memohon maaf kepada pelanggan KA Blambangan ekspres atas ketidaknyamanannya akibat perubahan stasiun pemberangkatan awal dan pemberhentian akhir di Alastua,” ujarnya.
 

Editor : Ahmad Antoni

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut