Sosialisasi 4 Pilar, Mas Vino Ajak Warga Bergotong-royong dan Jaga Persatuan 

Agus Riyadi
Sosialisasi empat pilar MPR RI di gedung DPRD Kota Salatiga.(ist)

Sementara itu, ketua DPC PDI Perjuangan kota Salatiga, Dance Ishak Palit , meminta kepada warga Salatiga supaya menghargai perbedaan. 

“Mari kita jaga persatuan dan kesatuan bangsa Indonesia dengan saling menghargai perbedaan,” kata Dance.

Dance, pada kesempatan itu juga mengucapkan terima kasih kepada Herviano yang banyak memberi program pembangunan di kota Salatiga.

Sosialisasi empat pilar kebangsaan di Gedung DPRD kota Salatiga, ditutup dengan kuis, yang dipandu oleh Dimas. 

Editor : Agus Riyadi

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network