Daftar 15 Kampus dengan Jurusan Pendidikan Terbaik di Indonesia, Berikut Peringkatnya

Wahyono
Kampus Unnes di Sekaran Gunungpati Semarang.

JAKARTA, iNewsSemarang.id – Berikut ini daftar 15 kampus yang memiliki jurusan pendidikan terbaik di Indonesia. Jurusan pendidikan merupakan salah satu jurusan di Perguruan Tinggi Negeri (PTN) dan Perguruan Tinggi Swasta (PTS). 

Jurusan pendidikan akan mempelajari bagaimana cara mengajar peserta didik, cara mengelola kelas, bagaimana cara mengembangkan metode pembelajaran di kelas. 

Prospek kerjanya meliputi guru, membuka tempat bimbingan belajar. Dimana universitas yang memilki jurusan pendidikan terbaik? 

Mengutip EduRank 2023, setidaknya ada 15 universitas dengan jurusan pendidikan terbaik di Indonesia. Berikut daftarnya.

15 Universitas dengan Jurusan Pendidikan Terbaik di Indonesia 

1. Universitas Pendidikan Indonesia (UPI) 
Peringkat di Asia =16 
Peringkat dunia = 197 

2. Universitas Negeri Malang 
Peringkat di Asia = 21 
Peringkat dunia = 234 

Editor : Maulana Salman

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network