“Ini memunculkan spekulasi baru karena adanya ketidakselarasan, apakah ada persoalan lain antar-lembaga tersebut yang melatarbelakangi statemen yang berbeda,” kata Farid Darmawan.
Hal yang sama juga diungkapkan Ketua BEM FK Undip Ayyuba Rizqy. “Sejauh ini juga belum ada diminta pelibatan, tapi yang diharapkan dalam waktu dekat akan ada juga diskusi dengan pihak birokrasi,” kata Ayyub.
BEM Undip meminta transparansi pengusutan kasus tersebut termasuk informasi yang jelas agar kasus ini menjadi terang-benderang.
Dalam waktu dekat, aksi keprihatinan, aksi simbolik serupa juga akan digelar sebagai salah satu dukungan BEM Undip mengawal pengusuratn kasus tersebut.
Editor : Ahmad Antoni
Artikel Terkait