Tak Ingin Imunitas Anak Menurun? Hindari 4 Hal ini

Kiki Oktaliani
ilustrasi anak sakit. foto Pixabay

Kemampuan sel darah putih dalam tubuh akan mengalami penurunan fungsi jika mengonsumsi gula berlebihan. Penelitian menunjukkan, fungsi melemahkan daya tahan tubuh ini berpengaruh hingga 5 jam setelah dimakan, tak hanya 1-2 jam saja.

Untuk mengoptimalkan fungsi kekebalan tubuh anak, mengurangi konsumsi gula tambahan yang dikonsumsi anak adalah hal yang penting. Anda bisa mencari alternatif gula alami yang biasanya ditemukan pada buah-buahan dan terus perhatikan kandungan gula pada label kemasan ketika hendak memberikan makanan kemasan pada anak.

2. Gorengan

Makanan satu ini memang menjadi kesukaan bagi semua orang, terutama anak-anak.

Peradangan dan disfungsi sel kekebalan tubuh bisa terjadi jika mengonsumsi makanan dengan kandungan molekul tinggi yang digoreng, tak hanya makanan manis saja. 

Editor : Miftahul Arief

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4 5

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network