Naik Rubicon Merah Basuki Daftarkan Bacaleg ke KPUD Kendal, Targetkan Demokrat Miliki Pimpinan Dewan

Agus Riyadi
Basuki datang di KPUD Kendal mengendarai Robicon berwarna merah. (iNews/Agus)

Sementara itu, Ketua KPUD Kendal Hevy Indah Oktaria mengatakan, pada proses pengajuan calon anggota DPRD Kendal yang dilakukan oleh Partai Demokrat, pihaknya lantas melakukan pemeriksaan terhadap berkas dan data yang diupload di Silon.

"Setelah dilakukan pemeriksaan, kami nyatakan berkas pendaftaran lengkap dan diterima," kata Hevy.

Dikatakan Hevy, setelah menerima berkas pendaftaran dari Partai Demokrat, dalam waktu dekat pihaknya akan melakukan verifikasi administrasi terhadap berkas yang diajukan.

"Verifikasi ini adalah tahapan selanjutnya untuk mengetahui keabsahan dari berkas yang diajukan Demokrat," pungkasnya.

 

Editor : Agus Riyadi

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network