"Karena kita ingin Jateng ini Ijo Royo-royo, menang bersama PKB. Memang butuh kerja keras, dan cerdas," tegasnya.
Bacaleg yang diajukan, imbuhnya, juga sudah melalui proses uji publik. Di mana mereka sudah diuji bagaimana memahami berbagai persoalan masyarakat di Jawa Tengah.
"Ini menjadi bagian dari kita, bagaimana untuk mencoba menghadirkan caleg-caleg yang berkualitas," terangnya.
Editor : Maulana Salman
Artikel Terkait