2. Puasa
Puasa Rabu Wekasan sering disebut puasa tolak bala. Setelah menjalankan ibadah puasa atau salat tolak bala, dianjurkan memanjatkan doa sapu jagat untuk menolak bala.
Pelaksanaan ibadah tanpa dasar syariat Islam dianggap tidak sah. Tetapi masyarakat merasa perlu menjaga warisan budaya ini.
3. Selametan
Selametan Saat Rebo Wekasan, sebagian masyarakat menggelar berbagai macam ritual. Salah satunya adalah melakukan selamatan. Upacara selamatan pada setiap daerah dilakukan dengan cara yang berbeda-beda. Misalnya saja adalah melakukan ritual di tempat-tempat yang disakralkan.
4. Mandi
Ritual mandi tolak bala ini biasanya dilakukan pada hari Rabu terakhir di bulan Safar.
Wallahu a'lam bisshawab.
Editor : Maulana Salman
Artikel Terkait