Perkuat Regulasi Tugas Pemasyarakatan, Kemenkumham Jateng Diseminasi Hasil Anev Kebijakan di Lapas

Eka Setiawan
Diseminasi Hasil Analisa Strategi Kebijakan Hukum dan HAM di wilayah kepada unit pelaksana teknis (UPT) Pemasyarakatan pada jajaran Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Jawa Tengah, Senin (7/10). Foto: Dok

Pamungkas, ia menambahkan terkait dengan penyampaian tindak lanjut dimaksud agar disampaikan apa adanya sesuai dengan kondisi pada masing-masing UPT, karena nantinya kompilasi tindak lanjut tersebut menjadi penyempurna atas analisis evaluasi kebijakan hukum dan HAM Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Jawa Tengah pada tahun 2024 kali ini.

Di akhir kegiatan baik di LPP Semarang dan Lapas Ambarawa tidak lupa Lista menyampaikan hasil verifikasi sementara data dukung P2HAM oleh tim Pendamping Wilayah P2HAM pada Direktorat Jenderal HAM.

"Hasil verifikasi data dukung P2HAM masing-masing UPT telah disampaikan oleh Ditjen HAM. Bagi UPT yang masih kuning atau merah, Kanwil Jateng membuka pintu diskusi dan koordinasi atas kendala dan hambatan dalam pemenuhan data dukung P2HAM untuk dicarikan solusi bersama", harapnya.



Editor : Maulana Salman

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network