Kronologi Siswa SMK di Semarang Tewas Ditembak Versi Polisi, Berawal Melerai Tawuran

Wisnu Wardhana
ilustrasi mayat korban tawuran. (Ist)

"Baru Minggu pagi sekitar jam 10 identitas korban diketahui dan diberitahukan ke keluarganya," katanya.

Dalam penanganan tawuran antargangster di Semarang Barat tersebut, lanjut dia, polisi mengamankan 12 pelaku, di mana 4 orang di antaranya ditetapkan sebagai tersangka.

Terhadap anggota yang diduga menembak korban, menurut dia, saat ini sedang dalam tahap pengembangan. "Yang bersangkutan sedang dalam pemeriksaan di Paminal," katanya.

Sebelumnya, seorang siswa kelas XI SMKN 4 Semarang, berinisial GRO, dilaporkan meninggal dunia diduga akibat luka tembak senjata api di tubuhnya.

Warga Kembangarum, Kota Semarang, tersebut telah dimakamkan oleh keluarganya di Sragen pada Minggu (24/11) siang.
 

Editor : Ahmad Antoni

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network