get app
inews
Aa Read Next : Menag Yaqut: UIN Walisongo Semarang Harus Menyiapkan Aktor Perubahan

Sains Ramadhan: Ayat Kauniyah Gravitasi

Jum'at, 22 April 2022 | 10:29 WIB
header img
(foto: unsplash.com)

Hilangnya gravitasi membuat bumi kita akan memuntahkan isinya melalui gunung berapi dan gempa dapat terjadi dimana mana. Bumi akan lepas dari orbit matahari dan tidak akan pernah kembali lagi.

Adanya gravitasi ini harus kita syukuri karena jika ia hilang maka kehidupan umat manusia juga akan berakhir.

Allah berfirman dalam surah An-Naml Ayat 61 yang artinya “Atau siapakah yang telah menjadikan Bumi sebagai tempat berdiam, dan yang menjadikan sungai-sungai di celah-celahnya, dan yang menjadikan gunung-gunung untuk (mengokohkan)nya dan menjadikan suatu pemisah antara dua laut? Apakah di samping Allah ada tuhan (yang lain)? Bahkan (sebenarnya) kebanyakan dari mereka tidak mengetahui,” Surah An-Naml Ayat 61.

Ayat tersebut menjelaskan kepada kita bahwa pada bumi terdapat gravitasi. Betapa pentingnya gravitasi terhadap bumi kita ini. Dengan rahmat dan karunia-Nya maka kita termasuk orang yang beruntung jika mau berfikir.

*) Penulis adalah Sekprodi Pendidikan Fisika Fakultas Sains dan Teknologi UIN Walisongo Semarang

Serial artikel Sains Ramadhan merupakan kerjasama iNewsSemarang.id dengan Fakultas Sains dan Teknologi UIN Walisongo Semarang.

Editor : Moh.Miftahul Arief

Follow Berita iNews Semarang di Google News Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut