Pj Gubernur Jateng Imbau Peserta Kampanye Tak Berkonvoi Menggunakan Knalpot Brong

Ahmad Antoni
Polesta Magelang menggelar operasi Gaktibplin dan knalpot brong. (IST)

Untuk mengantisipasi potensi konflik yang terjadi pada saat kampanye, Pemprov Jateng terus berkoordinasi dengan TNI, Polri, KPU dan, Bawaslu. Termasuk terus melakukan sosialisasi kepada masyarakat  dan partai politik tentang pemilu damai.

"Dari awal pun kami sudah melakukan langkah-langkah, kita lebih baik melakukan langkah-langkah pencegahan,” katanya. Pencegahan yang dilakukan juga dilakukan dengan melibatkan tokoh agama dan tokoh masyarakat. 

"Upaya untuk mendeteksi pun sudah terus kita lakukan. Jadi benih-benih yang akan menimbulkan kerawanan ini akan segera kita tangani dari awal," ujarnya. 
 



Editor : Maulana Salman

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network