Termasuk mengajak seluruh elemen bangsa agar tetap solid dalam mengawal proses demokrasi demi menjaga stabilitas nasional.
Sebab menurutnya Indonesia mampu menjadi menjadi bangsa yang besar, sebab semua persyaratan telah ada.
“Jumlah penduduk nomor 4 di dunia, bonus demografi, letak geografis kita strategis, kekayaan alam kita melimpah, itu persyaratan yang memungkinkan kita untuk menjadi bangsa yang besar,” ujarnya.
Dimana persatuan dan kesatuan bangsa menjadi hal yang harus diprioritaskan demi kemajuan bangsa Indonesia dan hal tersebut sejalan dengan tema yang diusung pada HUT ke-65 "Rajut Persatuan Demi Keutuhan Bangsa”,
Selanjutnya da menggaris bawahi bahwa Indonesia harus sejak dini menyiapkan generasi muda sebaik mungkin untuk mampu bersaing dan mampu menguasai ilmu teknologi di masa mendatang.
“Generasi muda harus mampu cepat beradaptasi dengan perkembangan ilmu dan teknologi yang begitu pesat,” ujarnya.
Editor : Ahmad Antoni
Artikel Terkait