Fraktal membuat para matematikawan takjub dengan bentuk dan ukuran yang dihasilkan oleh alam. Hal ini hendaknya membuat para matematikawan muslim semakin mengagumi kebesaran Allah yang telah menciptakan bentuk-bentuk fraktal tersebut. Allah swt berfirman:
خَلَقَ اللّٰهُ السَّمٰوٰتِ وَالْاَرْضَ بِالْحَقِّۗ اِنَّ فِيْ ذٰلِكَ لَاٰيَةً لِّلْمُؤْمِنِيْنَࣖ ۔ - ٤٤
Artinya: Allah menciptakan langit dan bumi dengan haq. Sungguh, pada yang demikian itu pasti terdapat tanda-tanda (kebesaran Allah) bagi orang-orang yang beriman. (QS Al Ankabut ayat 44)
Allah telah menggambarkan Matematika dengan begitu indah melalui penciptaan alam semesta dan isinya. Semoga semakin menambah keimanan bagi hamba-Nya.
Penulis: Yulia Romadiastri, M.Sc., dosen Prodi Pendidikan Matematika, Fakultas Sains dan Teknologi, UIN Walisongo Semarang.
Serial artikel Sains Ramadhan merupakan kerjasama iNewsSemarang.id dengan Fakultas Sains dan Teknologi UIN Walisongo Semarang.
Editor : Miftahul Arief
Artikel Terkait