Komposisi dari Bacaleg yang didaftarkan 30 persenya adalah perempuan. Jumlah rinciannya yakni, 18 perempuan dan 32 laki-laki. Dari jumlah Bacaleg yang didaftarkan ke KPUD Kendal, Perindo menargetkan 6 kursi DPRD Kendal.
Sementara itu, Ketua KPUD Kendal, Hevy Indah Oktaria mengatakan, berkas dan data pengajuan Bacaleg dari Partai Perindo yang diajukan ke KPUD Kendal, setelah dilakukan pemeriksaan dinyatakan lengkap dan diterima.
"Setelah tahapan pengajuan calon anggota DPRD Kendal ini berakhir, kami selanjutnya akan melakukan verifikasi administrasi terhadap berkas yang diajukan untuk mengetahui keabsahan dari berkas tersebut," kata Hevy.
Editor : Agus Riyadi
Artikel Terkait