Logo Network
Network

Sains Ramadhan: Fakta-fakta Ilmiah Khasiat Madu yang Disebutkan Al Qur’an

Moh. Miftahul Arief
.
Kamis, 21 April 2022 | 16:20 WIB
Sains Ramadhan: Fakta-fakta Ilmiah Khasiat Madu yang Disebutkan Al Qur’an
Keistimewaan madu yang dijelaskan dalam Al Qur'an ternyata selaras dengan fakta ilmiah. (foto: pixabay)

SEMARANG. iNewsSemarang.id -  Madu banyak dikonsumsi oleh masyarakat luas karena kandungan nutrisinya yang menyehatkan tubuh. Tidak hanya hanya sebagai bahan bernutrisi, Madu juga digunakan dalam pengobatan alternatif untuk kondisi klinis mulai dari penyembuhan luka hingga pengobatan kanker.

Kandungan apa saja sih yang terdapat dalam madu dan apa saja manfaat madu untuk kesehatan? Yuk, cari tahu jawabannya di sini!

Madu dikenal sebagai “The Food of God” yaitu makanan atau minuman anugerah pemberian dari Allah karena khasiatnya yang luar biasa. Sejak 5500 tahun lalu, madu dikenal sebagai salah satu bahan alami yang paling istimewa dalam sejarah pengobatan tradisional yang diperkenalkan kepada manusia sejak zaman kuno. 

Masyarakat Yunani, Cina, Mesir, Romawi, Maya, dan Babilonia, mengkonsumsi madu tidak hanya untuk memenuhi nutrisi akan tetapi juga dimanfaatkan untuk menyembuhkan luka dan beragam penyakit. 

Follow Berita iNews Semarang di Google News

Halaman : 1 2 3 4 5
Bagikan Artikel Ini